Apa Penyebab Reksa Dana Turun? Simak 5 Faktor yang Memengaruhinya

Bamz Ola

Reksa dana merupakan wadah yang dipakai untuk menghimpun dana dari investor untuk selanjutnya diinvestasikan ke dalam portofolio efek oleh manajer investasi. Reksa dana dianggap sebagai salah satu instrument investasi yang aman, lantaran dana yang dikeluarkan investor akan dikelola oleh manajer investasi profesional. Meski begitu, seperti halnya investasi lainnya, reksa dana […]